Cara Mengatur Domain DNS dari domain Freenom ke Blogger - kali ini saya akan berbagi ilmu dengan pembaca setia Newbie Blog Post. Pada tulisan singkat kali ini saya akan membagikan tutorial mengenai r.cara Mengatur Domain Name Server atau yang biasa di sebut DNS dari domain Freenom ke Blogger. Tutorial di google mungkin sudah agak banyak yang membahasa mengenai topik ini. Oke kalo begitu langsung saja saya mulai tutorial kali ini. simak dan perhatikan ya biar tamvan.
1. Masuk ke menu blogger, buka Setelan lalu cara kata Penerbitan dan Tambahkan domain khusus pada menu penerbitan.
2. Masukkan nama domain yang sudah kalian daftarkan di website freenom, kemudian nanti akan muncul pemberitahuan seperti gambar dibawah.
3. Catatlah kedua kode CNAME blogger diatas, atau jangan ditutup dulu tab blogger-nya.
4. Buka tab baru, log in ke freenom atau klik disini, kamudian klik Domain >> My Domain

5. Klik Manage Domain kemudian pilih Management Tool lalu pilih menu Nameservers pilih Use deafult nameservers dan klik Change Nameservers



6. Kemudian klik Manage Freenom DNS. Setting seperti gambar dibawah ini kamudian klik Save Changes.

7. Kembali ke menu bloggerr kemudian klik simpan, jika belum berhasil untuk menyimpanya silahkan di reload page tersebut dan coba ketikkan lagi domain kamu.
8. Jika sudah berhasil, sebaiknya buka lagi Setelan pilih Penerbitan lalu pilih Edit. Lalu centang box "alihkan domainkamu.ga ke www.domainkamu.ga". Seperti contoh dibawah ini.

Ini fungsinya agar blogger me-redirect blog kamu secara otomatis ke host WWW tanpa harus mengetiknya lagi di browser. Kebetulan tutorial ini saya buat sekalian saya mendaftarkan salah satu website saya yang lain yaitu www.Bee-post.ml
Saya rasa hanya segitu yang bisa saya bagikan untuk para pembaca sekalian, jika ada kesalahan pada penulisan artikel ini mohon di koreksi agar tulisan ini menjadi agak sempurna. Jika ada yang kurang di mengerti, bisa langsung di tanyakan pada kolom komentar di bawah postingan ini, atau bisa juga menghubungi saya melalui email atau pun media sosial facebook.
Tag : Cara Setting domain freenom, cara setting dns blogger ke freenom, cara menggunakan domain freenom, cara setting domain dari freenom, cara setting domain.

Cara Mengatur Domain DNS dari domain Freenom ke Blogger
ngiklan mulu ni blognya... :D
ReplyDelete